Welcome to
WordPress Web Challenge

A dynamic gathering of digital enthusiasts and aspiring web developers.

Note: Saat ini event telah berakhir.
List pemenang dapat dilihat di halaman ini.

Bring Your Creativity and Innovation to the Floor!

Kami mengundang para profesional dan pelajar untuk meramaikan kompetisi ini, memberikan kesempatan bagi setiap individu untuk menampilkan kreasi website yang telah dibuat, sekaligus memperluas wawasan teknologi dan desain web ke banyak orang.

Dengan berpartisipasi, Anda tidak hanya memiliki peluang untuk mendemonstrasikan keahlian teknis dan keterampilan desain Anda, tetapi juga untuk membangun jaringan dengan sesama profesional dan belajar dari para ahli di industri digital.

Tunjukkan kreativitas Anda dan raih eksposur. Bergabunglah dengan kami dalam menciptakan masa depan digital yang lebih dinamis dan inovatif. Daftarkan diri Anda sekarang dan mari bersama-sama menjelajahi potensi tak terbatas di dunia web!

Dari peserta yang telah mendaftarkan website yang dibuat, akan dipilih 6 orang untuk melanjutkan ke tahap final dan mengikuti Web Exhibition (pameran) bersama 14 orang lainnya.

Di tahap final, para peserta akan melakukan presentasi, menjelaskan konsep dan teknis pembuatan website.

Para juri akan memutuskan pemenang utama dan runner-up WordPress Web Challenge di akhir acara. Terdapat juga 1 pemenang favorit bagi peserta Web Exhibition yang dipilih berdasarkan hasil voting pengunjung.


Trophy
Certificate
1 year free hosting & domain
Premium theme & plugin
Lifetime access of premium templates for team
2 years subscriptions of premium tools
Merchandise package


Trophy
Certificate
1 year free hosting & domain
Premium theme & plugin
Lifetime access of premium templates for team
2 years subscriptions of premium tools


Certificate
1 tahun free hosting
Premium theme/plugin

1. Daftar

Daftarkan karya website Anda hingga batas waktu yang ditentukan. Setelah itu website akan masuk ke dalam proses penjurian.

2. Presentasi

Peserta yang masuk sebagai finalis akan mempresentasikan secara langsung website yang telah Anda buat.

3. Awarding

Peserta yang lolos sebagai pemenang berhak atas reward dari NextGen Jakarta 2024.

Design

Bagaimana perencanaan, implementasi tata letak yang ideal, dan prinsip desain lainnya.

Konten

Penilaian berdasarkan sisi komunikasi yang tertuang dalam konten di setiap penyajian website.

Performa

Website yang teroptimisasi tentunya menjadi salah satu faktor yang cukup penting dalam evaluasi.

Aksesibilitas

Untuk menciptakan user-experience yang tinggi, tiap website perlu aksesibilitas yang baik.